EKONOMI TODAYEXPLORE ALL

BI Banten sebut ekonomi Banten tumbuh 4,79 persen di 2024

Bantentoday- Feb 8, 2025 0

Bantentoday - Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Banten Ameriza M Moesa menjelaskan, bahwa ekonomi Banten tumbuh sebesar 4,79 persen selama tahun 2024 atau melambat jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang tumbuh sebesar 4,81 persen. "Melambatnya pertumbuhan ekonomi tersebut sejalan dengan perkembangan ekonomi nasional," kata Ameriza di Serang, Jumat (7/2). ... Read More

indonesia

INDUSTRI TODAYEXPLORE ALL

Pemerintah dukung film animasi ‘Jumbo’ sebagai kekayaan intelektual lokal

Pemerintah dukung film animasi ‘Jumbo’ sebagai kekayaan intelektual lokal

IndustriBantentoday- February 8, 2025 0

Bantentoday - Kementerian Ekonomi Kreatif/Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menegaskan komitmennya dalam mengangkat kekayaan intelektual (IP) lokal di industri animasi. Dukungan ini diberikan terhadap film animasi ... Read More

KADI mulai selidiki ‘sunset review’ impor BOPET asal India, Tiongkok, dan Thailand

KADI mulai selidiki ‘sunset review’ impor BOPET asal India, Tiongkok, dan Thailand

IndustriBantentoday- February 7, 2025 0

Bantentoday – Komite Anti Dumping Indonesia (KADI) memulai penyelidikan peninjauan kembali (sunset review) terhadap impor Biaxially Oriented Polyethylene Terephthalate (BOPET) pada Kamis, (6/2). Penyelidikan sunset ... Read More

Mendag dan Menko Pangan pastikan stok bapok dan harga stabil jelang puasa

Mendag dan Menko Pangan pastikan stok bapok dan harga stabil jelang puasa

IndustriBantentoday- February 5, 2025 0

Bantentoday - Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso bersama Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan memantau harga dan pasokan barang kebutuhan pokok (bapok) di Pasar Klender ... Read More

SPORT TODAYEXPLORE ALL

Gubernur : Provinsi Banten siap jadi tuan rumah PON 2032

Bantentoday- Feb 4, 2025 0

Bantentoday - Pj Gubernur Banten A Damenta mengatakan, Provinsi Banten siap menjadi tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) 2032 bersama Provinsi Lampung. Dengan menjadi tuan ... Read More

Resmi, PSSI umumkan Patrick Kluivert gantikan STY

Bantentoday- Jan 8, 2025 0

Bantentoday - Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi mengumumkan Patrick Kluivert sebagai sosok yang menggantikan Shin Tae-yong (STY) sebagai pelatih timnas Indonesia melalui laman ... Read More

Pecat STY, PSSI Bidik Patrick Kluivert?

Bantentoday- Jan 6, 2025 0

Bantentoday - Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia (PSS) resmi mengakhiri kontrak Shin Tae-yong (STY) sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia Senior dan U-23. Pengumuman tersebut disampaikan ... Read More

Persita Tangerang resmi datangkan Eber Bessa diparuh kedua Liga 1 2024/2025

Bantentoday- Jan 4, 2025 0

Bantentoday - Persita Tangerang resmi mendatangkan gelandang asal Brasil, Eber Bessa, untuk menjalani paruh kedua Liga 1 2024/2025. Sebelumnya, klub berjuluk Pendekar Cisadane ini telah ... Read More

TRAGAM TODAYEXPLORE ALL

Kemenpar – Komisi VII DPR sepakat lanjutkan penyusunan RUU kepariwisataan

Kemenpar – Komisi VII DPR sepakat lanjutkan penyusunan RUU kepariwisataan

TravelBantentoday- February 5, 2025 0

Bantentoday - Kementerian Pariwisata (Kemenpar) bersama Komisi VII DPR RI sepakat untuk melanjutkan pembahasan terkait penyusunan Rancangan Undang-undang (RUU) Kepariwisataan. Kesepakatan ini dicapai dalam rapat ... Read More

Menpar hadiri pertemuan menteri pariwisata ASEAN di ATF 2025

Menpar hadiri pertemuan menteri pariwisata ASEAN di ATF 2025

TravelBantentoday- January 20, 2025 0

Bantentoday - Menteri Pariwisata (Menpar), Widiyanti Putri Wardhana, menghadiri pertemuan menteri pariwisata negara-negara ASEAN dalam rangkaian kegiatan ASEAN Tourism Forum (ATF) 2025 yang berlangsung di ... Read More

Swiss-Belresidences Kalibata jadi tuan rumah SBEC Member Gathering ‘Blossom of Shanghai’

Swiss-Belresidences Kalibata jadi tuan rumah SBEC Member Gathering ‘Blossom of Shanghai’

RagamBantentoday- January 20, 2025 0

Bantentoday - Mengawali tahun 2025, Swiss-Belresidences Kalibata mendapat kehormatan sebagai tuan rumah perhelatan “SBEC Member Gathering” bertema “Blossom of Shanghai”, pada 17 Januari 2025. “Melalui ... Read More

REDAKSI TODAYEXPLORE ALL

Pemerintah dukung film animasi ‘Jumbo’ sebagai kekayaan intelektual lokal

Pemerintah dukung film animasi ‘Jumbo’ sebagai kekayaan intelektual lokal

IndustriBantentoday- February 8, 2025 0

Bantentoday - Kementerian Ekonomi Kreatif/Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menegaskan komitmennya dalam mengangkat kekayaan intelektual (IP) lokal di industri animasi. Dukungan ini diberikan terhadap film animasi ... Read More

BI Banten sebut ekonomi Banten tumbuh 4,79 persen di 2024

BI Banten sebut ekonomi Banten tumbuh 4,79 persen di 2024

EkonomiBantentoday- February 8, 2025 0

Bantentoday - Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Banten Ameriza M Moesa menjelaskan, bahwa ekonomi Banten tumbuh sebesar 4,79 persen selama tahun 2024 atau melambat ... Read More

DKP : 14 tahun tidak ditemukan kasus rabies hewan, Kota Tangerang raih penghargaan

DKP : 14 tahun tidak ditemukan kasus rabies hewan, Kota Tangerang raih penghargaan

BeritaBantentoday- February 8, 2025 0

Bantentoday - Kepala Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kota Tangerang Muhdorun, mengatakan, Kota Tangerang meraih penghargaan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten karena tidak ditemukan kasus rabies ... Read More